Pemudik yang Turun di Stasiun Cirebon Mulai Berdatangan

Cirebon,- Lebih dari 4.000 penumpang kereta api, memasuki H-7 atau tanggal 8 Juni 2018 arus mudik lebaran di Stasiun Kejaksan, Kota Cirebon sudah mulai berdatangan.

Penumpang kereta api dari Stasiun Gambir yang turun di Stasiun Kejaksan sudah terlihat sejak pagi tadi.

Manager Humas Daop 3 Cirebon, Krisbiantoro mengatakan peningkatan penumpang yang turun di Stasiun Kejaksan hingga malam nanti akan terus bertambah.

“Hingga Jumat siang, kedatangan penumpang yang turun di Stasiun Cirebon sudah lebih dari 4.000 penumpang,” ujarnya, Jumat (8/6/2018).

BACA YUK:  Cagar Budaya Muarajambi: Perjalanan Melalui Warisan Pendidikan dan Spiritual di Indonesia

Lanjut dia, penumpang yang turun cukup padat dibanding dengan hari biasanya, hingga Jumat siang saja sudah meningkat.

Terpopuler

Inilah Putaran Jalan di Pantura Kota Cirebon yang Ditutup Selama Arus Mudik Lebaran 2018
Ini Jadwal SIM Keliling Online Polres Cirebon Kota
Pendaftar PPDB 2018 di SMAN 2 Cirebon Membludak

“Karena, tiket kereta api sudah hampir 100 persen dipesan, baik tiket kereta api reguler maupun kereta api tambahan,” ungkapnya. (AC212)

Bagikan:

Mungkin Anda juga menyukai

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *